Senin, 31 Mei 2010

Angket Motivasi Guru

Lingkarilah huruf yang paling bisa menunjukkan kebenaran dan ketepatan pernyataan dibawah ini berdasarkan apa yang sedang anda alami :
A = Benar sekali C = Sebagian benar E = Tidak benar dan tidak tepat
B = Pada umumnya benar D = Sedikit benar

01. Apakah gaji (pendapatan sebagai guru) telah membuat anda termotivasi bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

02. Apakah profesi guru telah membuat hidup anda menjadi senang/bahagia?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

03. Apakah gaji, honor dan tunjangan sebagai guru telah mencukupi kebutuhan ekonomi keluarga ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

04. Apakah kondisi kerja ditempat anda bekerja (sekolah) dapat membuat anda merasa
tenang dalam bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

05. Apakah lingkungan disekitar sekolah ini dapat membuat anda merasa nyaman
untuk bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
D. Sebagian benar

06. Apakah keadaan siswa di sekolah ini membuat anda merasa nyaman bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

07. Apakah jalinan kerjasama diantara teman sesama guru selama ini dapat membuat anda merasa nyaman dalam bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

08. Apakah sikap teman kerja disekolah anda mampu membuat anda termotivasi
untuk bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

09. Apakah teman kerja di sekolah ini simpatik dan bersahabat kepada Anda?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

10.Apakah kerjasama dalam kelompok dengan menyusun pekerjaan bersama kelompok di sekolah ini dapat membuat anda termotivasi untuk bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

11. Apakah Anda dapat melakukan komunikasi dengan teman sekerja dengan biak ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

12. Apakah sikap pimpinan (kepala sekolah) anda yang berkaitan dengan karir sebagai guru dapat membuat anda termotivasi untuk bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

14. Apakah tugas Anda mendapat penghargaan dari pimpinan (kepala sekolah) ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

15. Apakah kemampuan/kecakapan Anda juga mendapat pengakuan dari teman-teman sekerja Anda ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

16.Apakah ide dan saran yang anda berikan untuk kemajuan sekolah dapat membuat anda bersemangat untuk bekerja ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

17.Apakah tugas-tugas tambahan lain selain menjadi guru (misalnya menjadi wali kelas, pembina OSIS dan sebagainya) merupakan tugas yang Anda kerjakan dengan penuh tanggung jawab?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

18.Apakah anda merasa menjadi guru adalah panggilan jiwa, dan harus dilaksanakan dengan penuh pengabdian ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

19.Apakah Anda bersemangat jika pekerjaan guru semakin menantang, merangsang
untuk berpikir dan berbuat, serta memungkinkan terjadinya aktivitas penuh makna?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

20. Apakah Anda siap bekerja keras menyelesaikan pekerjaan yang bisa memungkinkan Anda dapat melihat hasil kerja yang Anda peroleh ?
A. Benar sekali D. Sedikit benar
B. Pada umumnya benar E. Tidak benar dan tidak tepat
C. Sebagian benar

Cikarang Utara, 20….
Responden,


__________________

Tidak ada komentar:

Posting Komentar